Mau Jalan Bareng Anak, Ini 5 Rekomendasi Mall di Palembang yang Ada Playground

Mau Jalan Bareng Anak, Ini 5 Rekomendasi Mall di Palembang yang Ada Playground

Arena bermain anak Amazon di Palembang Square Mall.--dok:sumeks.co

WEEKEND kedua November 2022 telah tiba. Setelah penat karena urusan pekerjaan di kantor, saatnya relaksasi. 

Bagi yang sudah berkeluarga dan memiliki bua hati , mengajak anak-anak pergi ke arena bermain atau playground adalah pilihan yang tepat. 

Ada beberapa pilihan playground yang cocok untuk lokasi bermain anak-anak tersayang, karena berada di mall. 

Berikut 7 rekomendasi Mall di Palembang yang memiliki fasilitas playground yang bisa dikunjungi.

BACA JUGA:7 Rekomendasi Tempat Karaoke di Palembang Paling Hits

Transmart Palembang

Transmart  Palembang, berada di Jl Radial, 24 Ilir, Bukit Kecil, Palembang. Terletak di kawasan terpadu Palembang Convention Center (PCC). 

Transmart Palembang bisa dikatakan memiliki arena beemain atau playground terlengkap di Kota Pempek. 

Playground ini yakni Trans Studio Mini yang memiki wahana bermaiin untuk memacu adrenalin sampai wahana air dan games seru untuk anak anak. 

Beberapa wahana permainan di Trans Studio Mini Palembang, diantaranya Crazy Cab Coaster, Mini Train, Bumper Car, Newyork Swing, Sky Rider, Venture River dan Games Arena. 

BACA JUGA:4 Bioskop di Palembang yang Wajib Anda Kunjungi

Bagi yang suka memacu adrenalin bisa mencoba Roaler Coaster yang ada di Trans Studio mini ini. 

Untuk harga tiket sangat bervariatif untuk setiap wahana. Bisa membeli paket dengan minimal saldo Rp100.000 dan akan mendapatkan kartu member Trans Studio Mini Palembang.


Playgroud Fun World di PTC Mall.--dok:sumeks.co

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: