Jelang Uji Coba Lawan Moldova, Begini Kondisi Timnas Indonesia U-20
Tim U-20 Indonesia Dapat Pelajaran Berharga Lawan Turki (Foto:PSSI)--
"Masalah memang dari penyerangan dan memang ada counter attack dari lawan yang harusnya kami siapkan antisipasi dengan baik," tambahnya.
Shin Tae-yong juga mengomentari hasil drawing Piala AFC U-20 2023. Di mana Indonesia berada di Grup A bersama tuan rumah Uzbekistan, Suriah dan Irak.
BACA JUGA:Dosen UBD Lolos Sebagai Tim Reviewer Ditjen Diktiristek
"Kita bertemu dengan tuan rumah Uzbekistan, Iran dan Suriah. Kalau kami persiapkan dengan baik, pasti kami lolos ke babak selanjutnya. Dan saya yakin itu," tukasnya.
Sementara itu, Dony Tri Pamungkas mengaku kecewa tidak bisa meraih hasil maksimal. Dia berjanji akan bekerja lebih keras di latihan supaya ke depan tampil lebih baik.
"Memang dari hasil mengecewakan tetapi kami semua akan berusaha lagi supaya lebih baik lagi ke depan. Komunikasi di lapangan kami akan perbaiki lagi agar kami bermain lebih oke dan kompak," kata Dony Tri.
BACA JUGA:Buruh PTPN Cinta Manis Ditemukan Tewas, Tas Berisi Uang dan Hp Hilang. (PSSI /skor/ckm)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: