Ibadah Imlek di Kelenteng Liong Shai Tien Tetap Terapkan Prokes

Ibadah Imlek di Kelenteng Liong Shai Tien Tetap Terapkan Prokes

SUMEKS CO OGAN ILIR Pelaksanaan Ibadah Imlek di Kabupaten Ogan Ilir berpusat di Kelenteng Liong Shai Tien Bhakti Naga Singa di Desa Sungai Buaya Kecamatan Pemulutan Meskipun tidak terlalu ramai oleh jemaat namun pelaksanaan ibadah dikawal ketat puluhan personel kepolisian dari Polres Ogan Ilir Polsek Pemulutan serta Sat Brimob Polda Sumsel Kompi II Batalion C Pelopor Kapolsek Pemulutan Iptu Iklil Alanuari mengungkapkan sejak pagi hingga sore ini pelaksanaan ibadah oleh para jemaat di kelenteng tersebut tidak ada kendala apapun Alhamdulillah pelaksanaan ibadah Imlek disini aman dan kondusif dari pagi hingga sore ini ucap Iklil Ditambahkan Iklil puluhan jemaat yang datang ke Kelenteng Liong Shai Thien ini tidak diperkenankan melakukan kegiatan lain seusai melaksanakan sembahyang Jadi setelah jemaat melaksanakan ritual sembahyang tidak ada kegiatan lain di sini Yang mana setelah melaksanakan ibadah sembahyang jemaat langsung pulang kata dia Dalam pengamanan kegiatan Ibadah Imlek kepolisian menerapkan pengamanan terbuka dan tertutup Hal tersebut dilakukan untuk menerapkan protokol kesehatan prokes ety

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: