Merangsek Masuk, Pasukan Rusia Rebut Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir
UKRAINA Pasukan Rusia berhasil merebut Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Chernobyl milik Ukraina pada Kamis 24 2 Menurut seorang penasihat kantor kepresidenan Ukraina Mykhailo Podolyak Chernobyl direbut oleh pasukan Rusia setelah pertempuran sengit untuk menguasai situs yang sekarang sudah tidak berfungsi itu Mustahil untuk mengatakan Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Chernobyl aman setelah serangan yang sama sekali tidak berguna oleh Rusia kata Podolyak Ini adalah salah satu ancaman paling serius di Eropa saat ini tambahnya seperti dimuat Al Jazeera Pembangkit listrik ini terletak di kota Pripyat Ukraina yang berjarak sekitar 18 km barat laut dari kota Chornobyl 16 km dari perbatasan Ukraina dan Belarus dan sekitar 110 km sebelah utara Kiev Stus ini merupakan tempat terjadinya bencana Chornobyl pada tahun 1986 silam Namun karena masih diperlukannya energi pada saat itu pembangkit listrik ini terus beroperasi hingga Desember 2000 rmol id
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: