Banner Pemprov
Pemkot Baru

Perkuat Budaya Keselamatan, KAI Divre III Palembang Implementasi Tunjuk Sebut yang Konsisten

Perkuat Budaya Keselamatan, KAI Divre III Palembang Implementasi Tunjuk Sebut yang Konsisten

Perkuat Budaya Keselamatan, KAI Divre III Palembang Implementasi Tunjuk Sebut yang Konsisten--

PALEMBANG, SUMEKS.CO – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Divisi Regional III Palembang terus mengedepankan aspek keselamatan sebagai prioritas utama penyelenggaraan perjalanan Kereta Api


Perkuat Budaya Keselamatan, KAI Divre III Palembang Implementasi Tunjuk Sebut yang Konsisten--

Salah satu metode penting yang diterapkan untuk meningkatkan keselamatan operasional adalah tunjuk sebut, dengan tujuan meminimalkan potensi kesalahan manusia (human error) di lapangan dan memastikan perjalanan kereta api berlangsung aman, terkendali, dan sesuai standar keselamatan nasional.

Manager Humas Divre III Palembang, Aida Suryanti, menekankan bahwa tunjuk sebut bukan sekadar kebiasaan kerja, melainkan instruksi keselamatan yang bersifat mutlak dan menjadi fondasi utama dalam operasional perkeretaapian.

“Tunjuk sebut tidak boleh diabaikan. Ini adalah Standar Operasional yang wajib dilakukan setiap petugas di setiap kondisi operasional, karena tidak mentolerir kelalaian sekecil apa pun, sebab keselamatan adalah hal utama” tegas Aida.

BACA JUGA:Optimasi Jalur Putar Mudahkan Jarak Pandang Masinis:: Keamanan Perjalanan Kereta Api Divre III Palembang

BACA JUGA:KAI Divre III Palembang Ingatkan Kembali Aturan Syarat dan Ketentuan Naik Kereta Api

Metode tunjuk sebut mengharuskan petugas khususnya masinis dan petugas operasional lain nya yang mendukung kelancaran operasional perjalanan kereta api dengan menunjuk dan menyebutkan status sinyal, rambu, serta indikator penting lainnya secara jelas dan konsisten. 

Aktivasi simultan seluruh indera memastikan petugas tetap fokus dan mampu mengambil keputusan dengan tingkat akurasi tinggi.

Prosedur ini diterapkan secara ketat di seluruh unit operasional, di antaranya:

   • Masinis, dalam pengamatan sinyal dan kondisi lintas

BACA JUGA:KAI Divre III Palembang Optimalkan Perawatan Jembatan Untuk Kelancaran Perjalanan Kereta Api

BACA JUGA:Pengaspalan di Stasiun Kereta Api Tak Sesuai Spesifikasi, Oknum PPK dan Direktur Jadi Tersangka Korupsi

   • PPKA, dalam pengendalian perjalanan kereta

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber:

Berita Terkait