Nokia X2 Edisi 2026, HP Murah Rasa Flagship, Seperti Apa Harga dan Spesifikasinya?
Nokia X2 2026 merupakan ponsel yang dirancang untuk pengguna yang membutuhkan perangkat untuk aktivitas sehari-hari.--sumeks.co
SUMEKS.CO - Nokia X2 2026 merupakan ponsel yang dirancang untuk pengguna yang membutuhkan perangkat untuk aktivitas sehari-hari.
Ditawarkan dengan harga murah, HP Nokia X2 2026 menawarkan kombinasi layar besar, baterai berkapasitas jumbo, dan menggunakan sistem operasi Android.
Pada perangkat terbarunya ini, Nokia tetap mempertahankan keunggulan, seperti kualitas rancang bangun dan pengalaman penggunaan yang praktis.
Seperti apa harga dan spesifikasi yang dihadirkan Nokia X2 2026 ini? Berikut ulasan lengkapnya.
BACA JUGA:HP Nokia Lumia Max 2025 Hadir dengan Spesifikasi Terbaru, Teknologi Unggulan!
HP Nokia X2 2026 dibekali layar berpanel IPS LCD berukuran 6,5 inci dengan resolusi HD+. Layar yang luas ini memberikan kenyamanan ekstra untuk menonton video, membaca berita, hingga scrolling media sosial.
Tampilan Nokia X2 2026 bisa dibilang simpel dan modern. Bodi belakangnya dibuat ergonomis dengan finishing doff sehingga nyaman digenggam dan tidak licin.
Nokia menghadirkan perangkat ini dalam warna kalem, sesuai karakter pengguna yang mengutamakan fungsi.
HP Nokia X2 2026 ditenagai chipset Unisoc T606 octa-core yang dipadukan dengan RAM 4 GB serta memori internal 64 GB.
BACA JUGA:Nokia 6600 5G Disupport Fitur Keamanan Mumpuni dengan Sensor Sidik Jari Ultracepat
BACA JUGA:Nokia Hyper 5G: Flagship dengan Kamera 200MP dan Chipset HyperCore X1, Performa Kelas Super?
Konfigurasi ini cukup mumpuni untuk menjalankan aplikasi dasar seperti WhatsApp, Facebook, Instagram, YouTube, dan browsing tanpa kendala.
Ponsel ini menjalankan sistem operasi Android 14 Go Edition dan ini menjadi nilai tambah karena lebih ringan dan efisien, terutama untuk HP dengan spesifikasi entry-level.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:





