Banner Pemprov
Pemkot Baru

Samsung Galaxy Z Fold7: Ponsel Lipat Desain Tipis dan Usung Kamera 200MP

Samsung Galaxy Z Fold7: Ponsel Lipat Desain Tipis dan Usung Kamera 200MP

Samsung Galaxy Z Fold7 resmi meluncur pada Juli 2025 lalu dengan menghadirkan desain tipis di segmen ponsel lipat. --sumeks.co

Samsung Galaxy Z Fold7 menjalankan One UI 8 berbasis Android 16 yang fokus pada AI. Fitur AI yang menjadi unggulan seperti Gemini Live, Circle to Search dan Galaxy AI. 

Samsung memberikan jaminan pembaruan sistem operasi dan keamanan untuk Samsung Galaxy Z Fold7 selama tujuh tahun. 

BACA JUGA: Samsung Galaxy S24 FE Miliki Fitur Galaxy AI untuk Produktivitas dengan Beragam Teknologi Performa kencang

BACA JUGA: Samsung Galaxy Active 5: Tablet Dilengkapi Fitur NFC, Jaringan Cepat, Tahan Banting dengan Harga Terjangkau!

Ponsel ini hadir dalam tiga pilihan warna, yaitu Jetblack, Blue Shadow dan Silver Shadow dengan harga mulai Rp 26.999.000.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: