Infinix Zero 40 5G: Ponsel dengan UFS 3.1 yang Siap Jadi Sahabat Desainer Grafis dan Kreator Konten
Infinix Zero 40 5G: Ponsel dengan UFS 3.1 yang Siap Jadi Sahabat Desainer Grafis dan Kreator Konten--Fadli
Tidak berlebihan bila smartphone ini dijuluki primadona baru di dunia desain grafis dan industri kreatif digital, karena mampu memberikan performa cepat, tampilan elegan, dan fitur lengkap—tanpa membuat dompet menjerit.
Infinix kembali menunjukkan bahwa inovasi bukan hanya milik ponsel mahal. Dengan Zero 40 5G, kini siapa pun bisa berkarya, berkreasi, dan berproduksi dengan cepat di genggaman tangan.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:


