ASN Kepahiang Injak Al Quran Diralat Buku Yasin Dikecam Netizen, Proses Hukum Jangan Hanya Minta Maaf
ASN Kepahiang injak Al Quran diralat buku yasin dikecam netizen, proses hukum jangan hanya minta maaf. foto: ronalpakaid.--
"Atas kekeliruan dan kesalahan ini saya mohon maaf, saya minta maaf untuk kesalahan ini,” lanjut Vita masih di video itu.
Yudi SP, Lurah selaku atasan mengatakan Va merupakan ASN aktif sebagai staf.
BACA JUGA:Viral! Pemuda di Sukabumi Injak-injak Alquran, Polisi Turun Tangan
BACA JUGA:Sudah Ditangkap, Pelaku yang Menginjak Alquran Ternyata Pasutri
Sebelumnya, dirinya pun terkejut mengetahui permasalahaan dugaan permasalahan injak Al Quran tersebut.
"Dia memang ada izin, karena ada permasalahan keluarga," tukasnya.
Diketahui sudah beredar video permintaan maaf atas perilaku Va.
“Seperti biasa seperti karyawan lain, memang di minggu terakir izin ada masalah keluarga dan fisiknya kurang sehat”, ungkapnya.
BACA JUGA:Viral! Pemuda di Sukabumi Injak-injak Alquran, Polisi Turun Tangan
BACA JUGA:Sudah Ditangkap, Pelaku yang Menginjak Alquran Ternyata Pasutri
Video berdurasi 54 detik yang vial VA diduga menginjak Al Quran sambil melontarkan pernyataan terkait tuduhan perselingkuhan dialaminya.
"Hoi aku lah bosan dituduh-tuduh terus, aku capek, aku injak Alquran ini sebagai bukti kalau aku dak selingkuh dan kalau aku bersalah aku keno laknat," ujar VA di video itu.
Paska viralnya video itu VA memberikan klarifikasi dan menyampaikan permintaan maaf.
"Cuman minta maaf sajakah mana #MUI," cetus @radius saputra.
"Ini kan cewek yang lagi live suka teriak-teriak, suka ribut sama teman," tanya @Cik Nung.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: