Moto G 100 Pro juga lolos uji standar militer MIL-STD 810H. Pengguna tak perlu khawatir jika HP di tempat bersuhu ekstrem, lembap, atau kotor.
HP Moto G 100 diluncurkan pada awal Juli 2025 di pasar Tiongkok, untuk varian 8GB + 256GB dibanderol dengan harga mulai dari 1.399 Yuan di China atau sekitar Rp3 jutaan.