Dengan dukungan AI ini, hasil tangkapan menjadi lebih dalam, tajam, dan memiliki efek kedalaman yang menyerupai penglihatan manusia, sehingga cocok untuk konten kreatif seperti vlog, dokumentasi, atau bahkan produksi film pendek dalam format 3D.
BACA JUGA:Tablet Flagship Nubia Pad Pro Ditenagai Chipset Handal dengan Desain Premium
Desain keseluruhan tablet ini tidak hanya menarik secara visual, tetapi juga fungsional dan ergonomis, menjadikannya perangkat yang ideal untuk menikmati konten 3D maupun bekerja secara produktif.
Untuk performanya, tablet ini memiliki performa sangat menonjol berkat penggunaan Qualcomm Snapdragon 8 Gen 2, yang dibuat dengan proses fabrikasi 4nm.
Chipset ini memiliki konfigurasi octa-core yang terdiri dari inti-inti berkecepatan tinggi seperti Cortex-X3 3.2 GHz dan Cortex-A715 2.8 GHz, yang memberikan kekuatan luar biasa untuk menjalankan aplikasi berat, multitasking, dan game grafis tinggi tanpa hambatan.
Dukungan GPU Adreno 740 juga memastikan pengalaman visual yang mulus dan responsif, terutama saat menampilkan konten 3D atau melakukan editing multimedia.
BACA JUGA:Tablet Flagship Terbaru Nubia Pad Pro Bawa Spesifikasi Premium dengan Fitur Unggulan
BACA JUGA:Nubia Neo 3 GT Mengusung Desain Futuristik dengan Performa Gaming Mumpuni
Selain itu, tablet ini mendukung jaringan 5G, sehingga koneksi internet menjadi sangat cepat dan stabil untuk streaming, unduhan besar, atau konferensi video.
Menariknya juga Nubia Pad 3D menghadirkan pengalaman 3D tanpa kacamata ke dalam format tablet berlayar lebar.
Tablet ini menawarkan berbagai fitur menarik yang memanjakan mata meskipun dengan harga yang cukup fantastis.
Bekerjasama dengan Leia Inc (Leyard), Nubia Pad 3D memiliki empat aplikasi khusus yang berhubungan dengan teknologi 3D:
BACA JUGA:Nubia Focus 2 5G Resmi Dirilis, Usung Kamera 108MP dan Performa Gahar dengan Harga Ramah Kantong
BACA JUGA:Fitur Unggulan Xiaomi 15T Pro Mengusung Layar Premium dengan Panel AMOLED dan Pelindungan Khusus
1. 3D Viewers: Menampilkan objek-objek 3D yang terasa nongol keluar layar, memberikan pengalaman visual yang sangat imersif.