Supardi (36) dan Sunar Winingsih (33) meski sederhana dikenal kerabat dan tetangga sebagai pasangan yang harmonis.
Keduanya ditemukan warga meninggal tenggelam di Irigasi tersebut bersama sepeda motor dan barang dagangannya.
BACA JUGA:Pasutri Terbenam Bersama Sepeda Motornya di Irigasi Desa Kurungan OKU Timur Dikenal Pekerja Keras
TKP kejadian tragis ini di saluran irigasi Desa Kurungan Nyawa, Jumat pagi, 18 April 2025.
Warga yang mengenal korban sangat berduka, mereka masih mengingat momen silaturmi ke rumah pasangan ini.
“Harmonis, baik sama teman dan tetangga,” kata salah seorang kerabt dekat korban.
Musibah ini tentu mejadi pukulan terberat buat keluarga yang ditinggalkan.
BACA JUGA:Pasutri Terbenam Bersama Sepeda Motornya di Irigasi Desa Kurungan OKU Timur Dikenal Pekerja Keras
Supardi dan Sunar dikenal sebagai pasangan pekerja keras.
Setiap hari Pasutri ini sudah bangun pagi untuk berjualan ke pasar.
Ramai warga yang berdatangan ke rumah duka di Desa Tebat Jaya, Kecamatan Buay Madang, Kabupaten OKU Timur.
Polisi masih melakukan penyelidikan mengapa Pasutri ini bisa masuk ke irigasi itu.
BACA JUGA:Pasutri Terbenam Bersama Sepeda Motornya di Irigasi Desa Kurungan OKU Timur Dikenal Pekerja Keras