Sebagai tindak lanjut dari webinar ini, Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Bina Darma membuka pendaftaran pelatihan pra-sertifikasi kompetensi humas.
BACA JUGA:Universitas Bina Darma Perkuat Sinergi dengan BNN dalam Pencegahan Narkoba di Lingkungan Kampus
BACA JUGA:Perpustakaan Universitas Bina Darma Sukses Gelar Grand Final Pemilihan Duta Literasi 2025
Hal ini menjadi langkah konkret dalam membantu mahasiswa memperoleh pengakuan formal atas kompetensi mereka, serta memperkuat daya saing mereka di dunia kerja.
Dengan kegiatan ini, Universitas Bina Darma sekali lagi menegaskan komitmennya dalam menyelenggarakan pendidikan tinggi yang tidak hanya berorientasi pada teori, tetapi juga pada penerapan praktis yang sesuai dengan kebutuhan industri saat ini.