- Mengundang Teman (Referral)
Program referral juga sering menjadi fitur dalam aplikasi penghasil uang.
Pemain akan mendapatkan bonus koin atau poin ketika berhasil mengajak teman lain untuk mengunduh dan menggunakan aplikasi melalui kode referral mereka.
- Event dan Lucky Draw
Aplikasi game terkadang mengadakan event khusus atau lucky draw dengan hadiah berupa saldo DANA atau hadiah menarik lainnya.
BACA JUGA:Saldo DANA Gratis Rp333.000 Masuk ke Dompet Digital, Aplikasi Penghasil Uang Ini Jawabannya!
BACA JUGA:Sikat! Saldo DANA Gratis Rp50.000 Auto Masuk Rekening Cuma Dengan Memainkan Aplikasi Game Ini
Pemain perlu berpartisipasi aktif dalam event tersebut untuk memiliki kesempatan memenangkan hadiah.
Setelah berhasil mengumpulkan koin atau poin yang cukup, pemain biasanya dapat melakukan penarikan saldo DANA melalui fitur yang tersedia di dalam aplikasi.
Berikut adalah langkah-langkah umum yang biasanya diterapkan.
Cari menu atau opsi "Penarikan", "Withdraw", atau sejenisnya di dalam aplikasi Billiard Master.
BACA JUGA:Saldo DANA Gratis Rp333.000 Masuk ke Dompet Digital, Aplikasi Penghasil Uang Ini Jawabannya!
BACA JUGA:SELAMAT! Nomor WA Anda Berpeluang Dapat Saldo DANA Gratis hingga Rp75.000, Klaim Link DANA Kaget
Pilih metode penarikan yang diinginkan, dalam hal ini adalah DANA.
Pastikan akun DANA aktif dan nomor telepon yang terdaftar sesuai lalu masukkan jumlah saldo yang ingin di tarik.
Pastikan jumlahnya sesuai dengan batas minimal dan maksimal penarikan yang ditentukan oleh aplikasi.