Akan tetapi, kata Latif, masyarakat dibatasi untuk mendapatkan gula dari PG Cinta Manis dengan harga murah, yakni, hanya 2 kilogram per orang.
Latif berharap, Operasi Pasar Murah yang digelar PG Cinta Manis ini dapat membantu masyarakat yang membutuhkan gula jelang lebaran Idul Fitri 2025.
"Harapan kita, masyarakat di sekitar PG Cinta Manis bisa terbantu untuk mendapatkan kebutuhan gula dengan harga terjangkau," harapnya.
BACA JUGA:Operasi Pasar Murah di Muara Enim Stabilkan Harga Kebutuhan Pokok Jelang Idul Adha
BACA JUGA:Pemerintah Kabupaten Muara Enim Kembali Gelar Operasi Pasar Murah di Pasar Inpres Muara Enim
Pasalnya, saat ini harga gula di pasaran berkisar Rp 17.500 sampai dengan Rp 18.000 per kilogramnya. Jadi, di Cinta Manis subsidi sebesar Rp 2.500 per Kg.