Ini Dia 10 Tempat Rekomendasi Destinasi Ngabuburit Favorit Warga Palembang di Bulan Ramadan

Minggu 09-03-2025,05:21 WIB
Reporter : Fadly
Editor : Edward Desmamora

9. Pasar Lemabang

Sebagai salah satu pasar tertua di Palembang, Pasar Lemabang menjadi pusat perhatian bagi mereka yang ingin mencari takjil. 

Beragam kuliner khas Palembang seperti pempek dan aneka es tersedia di sini. 

10. Mall

Bagi yang ingin ngabuburit sambil berbelanja, Mall bisa menjadi pilihan. Selain berbelanja, pengunjung dapat menikmati berbagai kuliner di food court sebelum waktu berbuka tiba. 

Dengan banyaknya pilihan tempat untuk ngabuburit di Palembang, masyarakat dapat menikmati suasana menjelang berbuka puasa dengan berbagai aktivitas dan kuliner khas yang menggugah selera.

Kategori :