LRT Sumsel Tetap Beroperasi Normal dengan Aturan Khusus Selama Bulan Puasa Ramadhan 1446 H

Sabtu 01-03-2025,16:56 WIB
Reporter : Rahmat
Editor : Rahmat

Dengan adanya aturan baru yang diberlakukan selama bulan puasa ini, diharapkan penumpang LRT Sumsel dapat tetap nyaman dan tenang dalam menjalani ibadah puasa, sekaligus mendapatkan kemudahan dalam bertransportasi selama bulan Ramadhan.

Kategori :