Pada layar terdapat punch hole yang memuat kamera selfie 32MP. Kehadiran kamera selfie ini tentuya sangat membantu ketika menerima panggilan video.
BACA JUGA:Nubia Red Magic 7 Pro: Hp Gaming dengan Kualitas Tinggi Aman Buat Main Game Berat
Performa smartphone ini dihasilkan chipset UNISOC T760, yang dipadukan dengan RAM 8GB dan memori internal 256GB.
Untuk baterai, Nubia Focus Pro 5G didukung baterai berkapasitas 5.000mAh dan fitur fast charging 33W.
Beberapa fitur lain juga menyertai Nubia Focus Pro 5G. Di antaranya Live Islan, Sliding Shortcut, NFC, dual SIM (nano), jaringan 5G, Wi-Fi, Bluetooth, jack audio 3.5 mm dan port USB-C.
Nubia Focus Pro 5G hadir dalam dua varian warna yang menarik, yaitu Light Brown dan Classic Black.
BACA JUGA:ZTE Nubia Play 5G Tawarkan Kombinasi Chipset Snapdragon 765G serta Kapasitas Baterai Tahan Lama
BACA JUGA:Nubia Z70 Ultra, Siap Menggebrak Pasar Global dengan Desain Futuristik
Bagian yang tidak kalah menarik dari Nubia Focus Pro 5G, yakni harganya hanya Rp2,7 jutaan saja. Bagi yang berminat smartphone ini sudah dapat di pesan melalui marketplace.