Predator Anak Panti Asuhan Kunciran Tangerang Ditangkap Saat Belanja di Pasar Empat Lawang

Sabtu 09-11-2024,14:05 WIB
Reporter : edho
Editor : Edward Desmamora
Predator Anak Panti Asuhan Kunciran Tangerang Ditangkap Saat Belanja di Pasar Empat Lawang

Menurut dia, hal ini sudah dilakukan pengurus yayasan sejak pertama kali panti asuhan ini berdiri pada 2000 hingga sekarang.

BACA JUGA:Beredar Kabar Dosen 'Predator' Reza Ghasarma Segera Hirup Udara Bebas Hari Ini? Ini Rekam Jejak Kasusnya

BACA JUGA:Selain Kecewa, Korban 'Predator' Asusila Pertanyakan Status Dosen Aktif Reza Ghasarma Usai Bebas Bersyarat

"Anak-anak yang ada di panti asuhan itu tidak hanya dari yatim piatu, tapi dari kalangan yang tidak mampu, kemudian mereka gunakan untuk mendapatkan uang," tutupnya. 

Panti asuhan Kunciran diketahui menampung 18 anak asuh, dua di antaranya masih balita. 

Para korban kini dipindahkan ke rumah perlindungan sementara yang disediakan Dinas Sosial Kota Tangerang untuk memberikan perlindungan dan pendampingan.

 

Kategori :