Infinix Hot 50 4G Resmi Meluncur! Smartphone Kelas Menengah dengan Spesifikasi Tangguh, Harga Cuma 2 Jutaan

Minggu 06-10-2024,10:06 WIB
Reporter : Tia
Editor : Tia

Untuk daya tahan, Infinix Hot 50 4G juga dibekali baterai 5000mAh yang mampu bertahan seharian penuh dalam penggunaan normal.

BACA JUGA:iPhone 17 Fitur Canggih dan Desain Memukau yang Wajib Dimiliki

BACA JUGA:Xiaomi POCO F3 5G Hadirkan Layar dengan Panel E4 AMOLED yang Jernih Serta Chipset Super Bertenaga

Smartphone ini juga mendukung pengisian cepat 18W, sehingga tidak perlu menunggu lama untuk mengisi ulang daya.

Infinix Hot 50 4G menjalankan sistem operasi XOS 14.5 berbasis Android 14, yang memberikan antarmuka yang ramah pengguna dan dilengkapi dengan berbagai fitur berbasis AI seperti wallpaper AI, pemotongan AI, hingga pengambilan suara AI.

Harga Infinix Hot 50 4G

Infinix Hot 50 4G hadir dalam tiga varian warna, yakni Stylish Black, Sage Green, dan Titanium Grey.

BACA JUGA:Asus VivoBook L203MA Usung Portabilitas Tinggi dengan Chipset yang Dukung Kinerja Stabil Untuk Multitasking

BACA JUGA:Huawei Mate 20 Lite Bidik Segmen Mid-End Tawarkan Performa Unggul Untuk Berbagai Aktivitas Multimedia

Untuk harga, smartphone ini dibanderol sekitar Rs 6.800 di India atau setara dengan Rp2,5 juta.

Dengan spesifikasi yang menarik dan harga yang terjangkau, Infinix Hot 50 4G layak dipertimbangkan bagi konsumen yang mencari smartphone performa tangguh di kelas menengah.

Kategori :