Berapa pun harga yang ditawarkan oleh Persija Jakarta, Ajax AFC bakal menyanggupinya.
Namun, berdasarkan informasi, Persija Jakarta, belum siap kehilangan mantan pemain Persebaya Surabaya itu.
Bek andalan Persija Jakarta tersebut, dalam laga kedua melawan Australia pekan lalu, mampu menunjukkan performa canggih.
Beberapa tackle bola yang disuguhkan Rizky Ridho sangat bersih. Adu rebut udara pun dilakoni, menyala sekali.
Dalam 2 pertandingan Roden 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Rizky Ridho menjadi satu-satu yang starter pemain lokal yang sangat dipercaya pelatih Shin Tae -Yong.
Rizky terlihat percaya diri dan tidak canggung. Tidak kalah pamor dengan pemain timnas lainnya yang merumput di liga-liga Eropa.
Berapa kali pemain bek tengah usia 22 tahun itu membuat pemain Australia, Goodwin sewot dan frustasi.
Dengan kemampuan solid yang berdiri di lini belakangan, memberikan rasa aman bagi squad Garuda.
BACA JUGA:Kampungan! Begitu Takutnya dengan King Indo, Suporter Timnas Bahrain akan Ulangi Bermain 'Drama'
BACA JUGA:Media Malaysia Ngamuk Lihat Hasil Pertandingan Timnas Indonesia Vs Australia, Alasannya?
Kemampuan bermain dengan disiplin yang menjadi kunci tidak bobolnya bola oleh mahasiswa Universitas Muhammadyah Surabaya itu.
Pemain dengan terkesan kalem itu, juga mampu membangun serangan dari bawah. Ketenangan menjaga areanya membikin Klub Eropa raksasa mempertimbangkan merektutnya.