SUMEKS.CO - Nubia RedMagic Nova menjadi salah satu tablet gaming yang hadir dengan spesifikasi mumpuni dan memiliki baterai tahan lama.
Tablet gaming Nubia Redmagic Nova memiliki keunggulan signifikan dengan spesifikasi mumpuni, kapasitas baterai tahan dan teknologi pengisian cepat (fast charging).
Nubia Redmagic Nova: Tablet Gaming Mengusung Spesifikasi Mumpuni dengan Baterai Tahan Lama--
Kombinasi spesifikasi mumpuni ini, Nubia Redmagic Nova mampu memberikan pengalaman gaming dan penggunaan aplikasi berat yang sangat memuaskan.
Ditenagai oleh baterai berkapasitas 10.100mAh, tablet gaming Nubia Redmagic Nova ini mampu bertahan hingga 19 jam untuk penggunaan umum dan sekitar 10 jam untuk gaming non-stop dalam sekali pengisian.
BACA JUGA: Laptop Portable Lenovo IdeaPad 3 yang Cocok Untuk Anak Sekolah dan Pebisnis, Cek Spesifikasinya!
BACA JUGA: Vivo X200 Series Siap Meluncur 14 Oktober, Hadir dengan Performa Super Cepat dan Pengisian Daya 90W
Dilengkapi tablet gaming Nubia Redmagic Nova memiliki teknologi pengisian cepat 120W memungkinkan pengisian daya hingga 50 persen hanya dalam 15 menit dan pengisian penuh dalam 45 menit.
Kombinasi keunggulan spesifikasi smartphone Nubia Redmagic Nova sangat berguna untuk pengguna yang sering bermain game atau menggunakan tablet untuk aktivitas berat lainnya.
Dengan kombinasi kapasitas baterai yang besar dan kemampuan pengisian yang cepat, Nubia Redmagic Nova memastikan Anda bisa tetap produktif dan terhibur tanpa harus sering-sering mengisi daya.
Tablet Nubia Redmagic Nova menawarkan performa yang sangat tangguh, terutama untuk gaming dan aplikasi berat.
Tablet gaming Nubia Redmagic Nova ini menggunakan versi overclock dari Snapdragon 8 Gen 3, dengan clockspeed hingga 3.4GHz pada core Cortex-X412. Ini memastikan kinerja yang sangat cepat dan responsif.
Tersedia dalam varian RAM hingga 24GB, tablet Nubia Redmagic Nova memungkinkan multitasking tanpa hambatan dan menjalankan aplikasi berat dengan lancar.