Ponsel Xiaomi Poco M5s ini hadir dalam tiga pilihan warna yaitu Grey (Abu-abu), Blue (Biru) dan White (Putih).
Harga Xiaomi Poco M5s varian 4GB RAM + 64GB Storage sekitar Rp.2.499.000, 4GB RAM + 128GB Storage sekitar Rp.2.799.000 dan varian 6GB RAM + 128GB Storage sekitar Rp.3.099.000.