Layar Infinix S5 dirancang untuk memberikan pengalaman visual yang memuaskan dengan ukuran yang luas, teknologi panel yang baik, dan fitur tambahan yang meningkatkan kenyamanan penggunaan sehari-hari.
Infinix S5 berjalan diatas sistem operasi Android 9.0 (Pie), ponsel ini ditenagai prosesor Mediatek MT6762 Helio P22.
BACA JUGA:Galaxy Z Fold 6 Vs Galaxy Z Flip 6, Kelebihan dan Segmen Pasar yang Dituju?
BACA JUGA:Smartphone Realme C55 NFC Mengusung Tampilan Layar Full HD+ dengan Kamera Berkualitas
Prosesor ini dibangun dengan teknologi proses 12nm, Helio P22 menawarkan efisiensi daya yang lebih baik dibandingkan dengan prosesor yang menggunakan teknologi proses yang lebih tua.
Dengan CPU Octa-core yang terdiri dari delapan inti Cortex-A53 dengan kecepatan hingga 2.0 GHz, Helio P22 mampu menangani tugas-tugas sehari-hari seperti browsing, media sosial, dan aplikasi produktivitas dengan lancar.
Ponsel Kelas Menengah Infinix S5: Disupport Tampilan Desain Punch-Hole serta Layar IPS LCD 6,6 inci --
Prosesor ini mendukung berbagai teknologi konektivitas seperti 4G LTE, Wi-Fi, dan Bluetooth 5.0, yang memastikan koneksi yang cepat dan stabil.
Dilengkapi dengan GPU PowerVR GE8320, Helio P22 mampu memberikan performa grafis yang cukup baik untuk game ringan dan aplikasi multimedia.
BACA JUGA:Vivo iQOO 12 Pro Bawa Layar AMOLED Super Jernih dan Responsif, Cocok Untuk Streaming Sampai Gaming
BACA JUGA:ZTE Nubia Music Menawarkan Fitur Audio yang Menakjubkan serta Tampilan Desain Stylish
Helio P22 mendukung konfigurasi kamera ganda dan fitur-fitur kamera canggih seperti efek bokeh dan pengenalan wajah, yang memungkinkan hasil foto yang lebih baik.
Prosesor ini dirancang untuk memberikan keseimbangan antara performa dan efisiensi daya, menjadikannya pilihan yang baik untuk smartphone kelas menengah seperti Infinix S5.
Infinix S5 memiliki dua pilihan penyimpanan memori yaitu 64GB dengan 4GB RAM atau 128GB dengan 6GB RAM dan memori eksternal microSDXC (slot khusus).
Kamera belakang Infinix S5 memiliki konfigurasi 16 MP, f/1.8, (wide), PDAF, 5 MP, 14mm (ultrawide), dan 2 MP, (depth).
BACA JUGA:Pengenalan Fitur Flagship AI Premium dari Google Pixel 9 Series