SUMEKS.CO – Vivo kembali merilis satu smartphone serba bisa dari keluarga Vivo T3 series yakni Vivo T3 Pro dengan spesifikasi dewa yang canggih.
Seperti namanya yang menggunakan ‘Pro’, ponsel ini menjadi pelengkap dari series lainnya seperti Vivo T3, T3x, dan T3 Lite yang sudah meluncur lebih dulu.
Jika dilihat dari tampilannya, Vivo T3 Pro memang ada kemiripan dengan salah satu perangkat Vivo lainnya, yaitu iQoo Z9s Pro.
Vivo T3 Pro adalah smartphone menarik dengan sejumlah keunggulan yang membuatnya menonjol di kelasnya.
BACA JUGA:Fitur Unggulan Infinix Zero Ultra: Bawa Kehebatan Fotografi dengan Dukungan Spesifikasi Tinggi
BACA JUGA:Vivo Y11s HP Entry-Level Murah dengan Fitur yang Mendukung Multitasking Ringan, Tertarik Beli?
Berikut beberapa keunggulan utama dari smartphone Vivo T3 Pro.
1.Performa Unggul
Chipset Snapdragon 7 Gen 3 menjadi chipset terbaru Qualcomm yang memberikan performa yang sangat baik untuk gaming, multitasking, dan aplikasi berat lainnya.
Opsi RAM terbilang besar hingga 8GB yang memastikan pengalaman pengguna yang lancar tanpa lag.
BACA JUGA:Review Smartphone Realme 13 Pro: Tampilan Layar Mengesankan Punya Dukungan Fotografi Unggulan
BACA JUGA:Rekomendasi Tablet Murah, Samsung Galaxy Tab A9 LTE Bawa Desain Minimalis dan Kinerja Multitasking
2.Layar Kualitas Tinggi
AMOLED 120Hz memberikan warna yang hidup, kontras yang tinggi, dan tingkat kecerahan yang baik.
Refresh rate 120Hz membuat tampilan menjadi sangat mulus, terutama saat bermain game atau menonton video.