Honor Magic5 Pro memiliki sistem kamera belakang yang mengesankan.
Terdapat tiga kamera belakang dengan konfigurasi 50 MP (wide), 50 MP (periscope telephoto), dan 50 MP (ultrawide).
BACA JUGA:Review Hp Itel P55 NFC Menawarkan Tampilan Layar Mulus dan Tajam dibalut Performa Unggulan
Fitur OIS dan EIS membantu menghasilkan foto dan video yang stabil.
Memiliki Kamera utama dengan resolusi tinggi dan stabilisasi gambar optik (OIS) untuk menghasilkan foto yang tajam dan jernih.
Kamera ultrawide dengan bidang pandang 122 derajat memungkinkan pengambilan foto dengan sudut yang lebih luas.
Dilengkapi juga dengan kamera telefoto dengan kemampuan zoom optik 3,5x untuk mengabadikan detail dari jarak jauh.
Dengan konfigurasi ini, Honor Magic5 Pro menghasilkan foto dengan tingkat ketajaman gambar yang baik, exposure yang lebih optimal, serta dynamic range yang lebih lengkap.
Honor Magic5 Pro Hadir dengan Tampilan Desain Elegan dan Performa Tinggi Berkat Snapdragon 8 Gen 2 --
Honor Magic5 Pro juga meraih skor tertinggi dari DXOMARK dalam pengujian kamera dan layar, menjadikannya pilihan ideal untuk pemotretan dalam berbagai kondisi.
Honor Magic5 Pro hadir dalam beberapa varian warna yang menarik. Berikut adalah pilihan warna yang tersedia: