Pada ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Timnas Indonesia berada di Grup C. Skuad Garuda akan menghadapi lawan kuat seperti Jepang, Australia, Arab Saudi, China, dan Bahrain.
Pertandingan pertama Indonesia di Grup C adalah menghadapi Arab Saudi pada Kamis, 5 September 2024 dan Jumat, 6 September 2024.
Duel Arab Saudi dengan Timnas Indonesia akan berlangsung di Stadion King Abdullah Sport City, Jeddah.