Ramai Netizen Komentari Opening Ceremony Olimpiade Paris 2024: Ekspektasiku Ketinggian

Sabtu 27-07-2024,12:58 WIB
Reporter : Suci Harahap
Editor : Wiwik

Tidak hanya itu bahkan dirinya juga dapat menciptakan desain yang menjadi wujud kebanggaan, semangat, dan ketangguhan bangsa. 

Nah hal ini nantinya akan sekaligus juga memastikan bahwa setiap atlet muncul dan menjadi diri mereka yang terbaik terutama saatmereka ini berkompetisi di panggung dunia.

Proses desain kontigen ini berlangsung dengan mengutamakan kebutuhan para atlet Olimpiade dimana dirancang dengan menggunakan bahan berkualitas tinggi.

BACA JUGA:Siap Kalahkan Guinea di Olimpiade Paris 2024, Timnas Indonesia Bakal Tampar Wasit yang Curang Pada Piala Asia

BACA JUGA:Pertandingan Timnas Indonesia Vs Guinea Pada Olimpiade Paris 2024 Dikabarkan Tertutup Tanpa Penonton, Ada Apa?

Selain itu seragam ini didesain untuk memberikan kenyamanan secara maksimal kepada penggunanya dengan memberikan kemudahan untuk bergerak bagi pemakainya.

Pakaian kontigen untuk tim ini terbuat dari bahan breathable, seperti washed-out denim Indonesia, beludru, dan jersey sutra dengan diwarnai dengan palet warna primer yang dominan.

Seragam untuk atlet laki-laki terbuat dari washed-out denim terinspirasi dari tampilan jaket biker yang dilebur dengan Beskap dimana ini bisa terlihat seperti setelan jas tradisional khas Jawa.

Sementara untuk bawahannya ini dicombain dengan celana panjang berwarna putih menjadi bawahan untuk tampilan aktif. 

BACA JUGA:Cristiano Ronaldo Dijemput dari Al Nassr, Ikut Gabung Timnas Indonesia ke Olimpiade Paris?

BACA JUGA:Infinix Note 7 Usung Desain Infinity-O dengan Dual Stereo Speakers Cocok Banget Untuk Nonton dan Dengar Musik

Nah kemudian untuk seragam khusys atlet perempuan menampilkan atasan dengan potongan Kebaya Kutubaru yang bernuansa warna merah kemudian dipasangkan dengan jumpsuit putih dan dipadukan dengan kesan sporty dengan keagungan yang elegan.

Detail dalam seraham ini terlihat jelas dalam setiap desainnya mulai dari jahitan yang rumit hingga penempatan subtil emblem Indonesia yang berwarna merah putih terbuat dari kulit, hingga Blangkon.

Untuk penutup kepala laki-laki pada busana tradisional Jawa ini, memiliki sentuhan kontemporer dari bahan kulit dan denim yang mana semuanya ini memegang peran sendiri untuk keharmonisan keseluruhan tampilan.

Meski tak masuk dalam rombongan defile, namun Ketua Umum Komite Olimpiade Indonesia (NOC Indonesia) Raja Sapta Oktohari juga berkesempatan mendapatkan untuk mengenakan baju yang sama dengan yang dipakai defile Tim Indonesia.

BACA JUGA: Pria Ini Kerja Sama dengan Pacar, Rudapaksa Anak di Bawah Umur, Sebelum Diserahkan ke Polisi Babak Belur

Kategori :