Samsung Buka Pre-Order Galaxy Z Fold6, Dibuka Sampai 30 Juli 2024

Kamis 11-07-2024,11:48 WIB
Reporter : Rappi Darmawan
Editor : Rappi Darmawan


Samsung Galaxy Z Fold6 merupakan ponsel lipat terbaru dari Samsung yang sudah dirilis secara global pada ajang Galaxy Unpacket 2024, Rabu, 10 Juli 2024 di Paris, Prancis.--dok: sumeks.co

Ketangguhan ponsel ini menjadi lebih sempurna dengan baterai berkapasitas 4.400mAh, dengan dukungan fitur pengisian daya cepat 25 watt. Daya ponsel dapat terisi dari 0-50 persen dalam 30 menit. 

Ponsel ini menjalankan sistem operasi Android 14 dilapisi antarmuka OneUI 6.1.1. Fitur lain ada dukungan koneksi 5G, dual SIM, NFC, Blujetooth 5.3. WiFi 6E dan USB Type C. 

BACA JUGA:Samsung Galaxy A12 Performa Memadai Ditenagai Prosesor MediaTek Helio P35 dan Baterai Tahan Lama

BACA JUGA:Review Samsung Galaxy A35 5G Tawarkan Layar Super AMOLED 120 Hz dan Ditenagai Chipset Exynos 1380

Samsung Galaxy Z Fold6 juga sudah mendapatkan sertifikasi tahan air dan debu rating IP48 dan kaca pelindung Corning Gorilla Glass Victus 2. 

Pastinya smartphone ini mendapatkan dukungan Galaxy AI yang canggih, seperti Sketch to Image untuk membuat gambar baru dari sketsa, portrait studio untuk mengubah foto jadi animasi, composer untuk menyusun teks dan banyak lagi. 

Kategori :