Sedangkan SRU kedua, jika dimungkinkan akan melakukan penyelaman di lokasi awal kejadian dan lokasi-lokasi yang dicurigai adanya korban serta dengan menyebarkan informasi kepada masyarakat yang berada di pesisir sungai Ogan.
BACA JUGA:Penjual Telur yang Hilang di Sungai Tanjung Raja Ogan Ilir Ditemukan Setelah 43 Jam Tenggelam
"Ikut juga dalam pencarian TNI/Polri, masyarakat serta pihak keluarga korban,"pungkasnya.(qda)
Saat ini kita masih melakukan pencarian, untuk metode pencarian sendiri kita lakukan dengan membagi Tim SAR Gabungan menjadi dua Search And Rescue Unit (SRU).
"SRU pertama melakukan pencarian dengan cara penyisiran permukaan air menggunakan perahu karet dan perahu masyarakat, sedangkan SRU kedua jika dimungkinkan akan melakukan penyelaman di lokasi awal kejadian dan lokasi-lokasi yang dicurigai adanya korban serta dengan menyebarkan informasi kepada masyarakat yang berada dipesisir sungai Ogan. Semoga dengan berbagai upaya korban dapat segera ditemukan," tutup Raymond
Selama berlangsungnya Operasi SAR turut juga melibatkan Unsur SAR dari TNI/Polri dan Masyarakat serta pihak keluarga korban.
BACA JUGA:Bocah Laki-Laki 12 Tahun Dilaporkan Hilang Tenggelam di Sungai Borang
Boy Sandi (25) seorang nelayan di Sumatera Selatan dikabarkan hilang dan tenggelam di Perairan Sungai Musi Tanjung Pasir, Kecamatan Rantau Bayur, Kabupaten Banyuasin, Rabu 4 Juni 2024.
Saat ini korban masih dilakukan pencarian oleh Tim Basarnas sumsel, belum ketahuan pasti kondisi korban apakah masih bisa diselamatkan atau sudah dalam kondisi tidak bernyawa.
Kepala Kantor Basarnas sumsel Raymond Konstantin mengatakan, saat mendapatkan informasi bahwa telah terjadi kecelakaan kapal perahu getek yang tenggelam di Sungai Musi.
Tepatnya di Perairan Tanjung Pasir ia langsung memerintahkan satu team rescue-nya lengkap dengan membawa peralatan SAR air untuk berangkat menuju lokasi kejadian guna melakukan pencarian terhadap korban.(qda)