Penting Ungkap Suatu Kasus Kejahatan, Padukan Antara Olah TKP dengan Teknologi

Minggu 09-06-2024,17:07 WIB
Editor : Edward Desmamora

Giat ini sendiri merupakan rangkaian HUT Bhayangkara ke-78 tahun 2024 pada 1 Juli mendatang, dan ada juga lomba lainnya seperti sepakbola dan masih banyak lainnya.

BACA JUGA:STB Penyebab 18 Rumah & Kontrakan 16 Pintu di Kawasan Pinggir Sungai Musi Terbakar, Labfor Olah TKP

BACA JUGA:Olah TKP Gudang Minyak BBM Ilegal yang Terbakar di Muara Enim, Labfor Polda Sumsel Gandeng POM

Polisi melakukan olah TKP di hotel Duta Palembang, tujuannya untuk mendalami rekaman CCTV atas kasus hilang uang Rp350 juta dari kamar di hotel tersebut.

Penyidik Satreskrim Polrestabes Palembang kembali mendatangi Hotel Duta. Menyambangi lagi kamar tempat di mana Siswandi kehilangan uang Rp350 juta dan ponsel genggamnya.

Sebab, pada rekaman CCTV hotel, terlihat sosok terduga pelaku yang diduga juga sempat menginap di kamar tersebut.

“Betul, tadi (kemarin) siang penyidik Polrestabes kembali datang. Mereka mengambil data-data lanjutan. Untuk terduga pelaku memang terlihat dengan jelas dari rekaman kamera CCTV,” ungkap General Manager (GM) Hotel Duta Palembang, Sulaiman, Minggu, 1 Oktober 2023.

BACA JUGA:Hotel Duta Palembang Kena Getah Ulah Tamu ‘Ngeyel’ Ngaku Hilang Uang, Ternyata Tertipu Dukun Pengganda Uang

BACA JUGA:Polisi Olah TKP di Hotel Duta Palembang, Dalami Rekaman CCTV Kasus Hilang Uang Rp350 Juta dari Kamar Hotel

Ia pun menjelaskan, Siswandi memang yang memesan kamar 312 itu. Tapi, tidak menginap. 

“Yang tidur di kamar itu rekan bisnisnya. Pak Siswandi baru besok harinya datang ke kamar itu untuk menemui rekan bisnisnya tersebut dengan membawa uang Rp350 juta,” jelasnya.

Dari rekaman CCTV, Siswandi datang pada Jumat, 29 September 2023 sekitar pukul 09.00 WIB. 

Masuk ke dalam kamar 312, temui orang yang menginap di kamar tersebut. “Kemudian keluar lagi. Ngomongnya ke staf kami, mereka mau transfer uang ke bank,” jelasnya.(qda)

 

Kategori :