5 Hal Ini Bikin Cantik Tapi Membuat Tubuh Tidak Sehat Loh Karena Keseringan Dipakai, Bisa Bikin Infeksi!

Minggu 12-05-2024,14:22 WIB
Reporter : Ernanda Evana Nofita
Editor : Edy Handoko

Hair extension menjadi beban yang harus ditopang rambut asli, sehingga bisa sebabkan kerontokan.

Penggunaan hair extension bisa menimbulkan iritasi pada kulit kepala dan berpotensi  sebabkan alergi di kepala dan timbulkan gatal-gatal yang dipicu oleh kuman atau tarikan pada kutikula.

Akibat jarang melakukan perawatan, rambut mudah kotor dan berminyak serta mengalami infeksi jamur.

BACA JUGA:Mudah Ditiru, Ini 6 Tips Kecantikan dan Rahasia Awet Muda Wanita Tiongkok

BACA JUGA:Wow Ternyata Ini 6 Manfaat Arang Aktif, Tidak Hanya untuk Kesehatan Tubuh Tapi Juga untuk Kecantikan

5. High Heels

Terlalu sering memakai high heels dapat berdampak buruk pada kesehatan, high heels dapat menyebabkan peningkatan tekanan pada daerah telapak kaki sehingga mencetuskan keluhan nyeri.

High heels berpotensi menyebabkan cedera otot, terutama jika Anda menggunakan high heels berukuran terlalu kecil.

Penggunaan high heels dapat membuat Anda berjalan dengan posisi tidak seimbang, yang bisa membuat tulang belakang menjadi tidak sejajar.

Kondisi ini berkaitan dengan perubahan postur tubuh akibat menggunakan high heels dalam jangka panjang.

BACA JUGA: Rahasia Kecantikan Wanita Jepang yang Membuat Wajah Awet Muda, Lakukan 5 Konsep Ini!

BACA JUGA:Ngak Perlu Klinik Kecantikan! Ini 7 Bahan Alami yang Bisa Menghilangkan Bekas Jerawat Membandel

Perubahan postur tubuh dapat mengganggu kesehatan tulang belakang, yang dapat meningkatkan risiko saraf terjepit.

Ketika menggunakan high heels, beban lutut Anda bisa semakin berat, yang bisa menyebabkan nyeri lutut.

Efek terlalu lama memakai high heels dapat menimbulkan penebalan di bagian tepi kaki, kondisi ini dikenal dengan istilah kalus.

Otot betis akan bekerja lebih berat apabila Anda menggunakan high heels terlalu lama sehingga menyebabkan kelemahan otot.

Kategori :