Azarine Cicamide Barrier Sunscreen Moisturizer tersedia dalam ukuran 40ml dengan harga Rp.40.500.
Beberapa review dari pengguna dengan kulit berminyak merasa produk ini mirip dengan hydrasoothe, tapi lebih tebal, dan mungkin lebih cocok untuk kulit kering.
Produk ini ringan dan mudah meresap ke kulit dan membantu kulit untuk tidak breakout lagi.
BACA JUGA:4 Skincare Wardah Anti Aging Solusi Ampuh Lawan Penuaan Dini, Wajah Kencang Bebas Flek Hitam
BACA JUGA:Kandungan Penting untuk Kulit Berjerawat yang Wajib Ada dalam Skincare Si Acne Skin Type! Apa Itu?
3. Azarine Calm My Acne Sunscreen Moisturizer
Azarine Calm My Acne Sunscreen Moisturizer adalah tabir surya yang diformulasikan khusus dengan tekstur yang ringan, nyaman, dan tanpa whitecast.
Tabir surya ini hadir dalam bentuk gel (water base) yang melindungi skin barrier dari paparan sinar UV A & UV B, bluelight, serta polusi.
Azarine Calm My Acne Sunscreen Moisturizer diformulasikan dengan Bakuchiol, Pionin, Canadian willowherb, dan Ectoin.
BACA JUGA:Mengenal Rangkaian Skincare Wardah Hydra Rose Series Ampuh Bikin Kulit Sehat dan Bening Seketika
BACA JUGA:5 Rekomendasi Skincare Eye Cream, Bebas Mata Panda Dalam Sekali Oles
Sunscreen ini ringan, mudah meresap, tidak whitecast serta melembabkan kulit dan tersedia dalam ukuran 40ml dengan harga sekitar Rp.40.000.
Azarine Calm My Acne Sunscreen Moisturizer adalah produk yang telah teruji secara dermatologi.
Produk ini diformulasikan khusus untuk kulit berjerawat dan memiliki formula oil, fragrance, dan alcohol free.
Produk ini diklaim aman untuk kulit sensitif, namun hasilnya dapat bervariasi tergantung pada jenis kulit individu.