BACA JUGA:3 Amalan Ringan dari Imam Syafi'i yang Buat Timbangan Pahala Jadi Berat, Simak Disini!
4. Membaca Al-Fatihah
Al-Fatihah sebagai ibu dari Al-Quran memiliki banyak sekali keutamaan sehingga dianjurkan untuk dibaca selama menyusui.
Surah Al-Fatihah juga menjadi sebab terkabulnya do’a sehingga apa saja yang ibu mintakan untuk anak tersebut akan dikabulkan oleh Allah SWT.
Ibnul Qayyim rahimahullah dalam Madarijus Salikin menjelaskan bahwa Al-fatihah menggabungkan antara dua macam sebab dikabulkannya sebuah doa.
BACA JUGA:Lagi Galau? Obati Hati dengan 5 Amalan Ini, Sangat Dianjutkan Dibaca di Bulan Ramadhan
BACA JUGA:4 Amalan Istimewa di Bulan Ramadan yang Bisa Selamatkan dari Siksa Api Neraka, Berikut Bacaannya
Al-Fatihah sebagai maksud tawassul dengan memuji Allah dan mengagungkan-Nya dan tawassul dengan penghambaan kepada Allah dan pengesaan-Nya.
5. Membaca 3 Qul
Membaca 3 surat dengan awalan “qul” yaitu Al-Ikhlas, Al-Falaq dan An-Nas dianjurkan dibaca oleh ibu menyusui.
Surat ini juga dapat memberikan perlindungan bagi ibu dan bayi dari kejahatan jin dan manusia.
BACA JUGA:Amalan yang Jadikan Wajah Cerah dan Glowing, Baca Doa Ini Sebelum Tidur
BACA JUGA:Muslim Wajib Tahu! 4 Amalan Ini Bisa Membuat Setan Menangis, Nomor 3 Kelewatan Kalau Tak Dikerjakan
Keutamaan ketiga surah ini dapat menjadi sebab masuk surga serta menanamkan ketauhidan kepada bayi.
Sementara surat Al-Falaq dan An-Nas merupakan surat terbaik yang berisi permintaan perlindungan dan dijadikan bacaan ruqyah.
6. Melafadzkan Dzikir, Shalawat dan Ayat Suci