SUMEKS.CO - Rekomendasi sirup yang tidak terafiliasi Israel, aman dan halal sehingga cocok untuk dinikmati saat bulan Ramadan.
Rekomendasi sirup ini ialah sirup lokal, jadi tidak perlu khawatir sirup ini menjadi salah satu produk Israel.
1. Sirup Tjampolay
BACA JUGA:Resep Tumis Daun Pepaya Jepang Ikan Asin, Bukan Hanya Enak Tapi Menyehatkan
BACA JUGA:Rahasia Resep Es Kacang Merah Khas Palembang: Manis dan Segar untuk Buka Puasa
Sirup Tjampolay adalah sirup khas dari Kota Cirebon yang terbuat dari bahan-bahan alami dan gula asli, tanpa penggunaan bahan pengawet atau kimia.
Sirup ini diproduksi dengan berbagai rasa buah yang segar yang dijual dengan harga Rp33.500 untuk berbagai rasa.
Ada berbagai rasa yang tersedia, seperti Pisang Susu, Jeruk Nipis, Mangga Gedong, Leci, Strawberry, Peach, dan Kopyor.
Varian lain seperti Coffie Mocca, Cocopandan, Rozen Roos, Sirsak, Durian, Asam Jeruk, Jambu, dan Melon pun tersedia sebagai varian rasa.
BACA JUGA:3 Resep Aneka Puding Lembut dan Nikmat, Kudapan Manis Saat Berbuka Puasa
Sirup ini dipercaya dapat menyehatkan tubuh karena terbuat dari bahan alami dan tidak menggunakan bahan pengawet.
Sirup Tjampolay dikemas dalam botol berukuran 630 ml dengan komposisi terdiri dari pewarna Food Colour, gula asli, dan tanpa bahan kimia.
2. Sirup Telasih