6 Cara Efektif Mengatasi Masalah Bau Badan, Nomer 5 Sering Disepelekan

Kamis 29-02-2024,08:40 WIB
Reporter : Septi Riani
Editor : Rappi Darmawan

Minum banyak air putih bermanfaat untuk membersihkan tubuh dari dalam serta berfungsi untuk mengeluarkan racun yang dikeluarkan melalui keringat serta urine.

Apabila seseorang mekurangan cairan tubuh maka dapat membuat konsentrasi senyawa-senyawa penyebab bau badan jadi meningkat, hal inipun akan membuat tubuh mengeluarkan bau yang tidak sedap.

BACA JUGA:Jangan Salah, Ini 5 Tips Agar Wangi Parfum Bisa Tahan Lebih Lama, Dijamin Auto Bikin Percaya Diri

BACA JUGA:4 Jenis Bunga yang Mengeluarkan Bau Wangi Semerbak Pada Malam Hari

Nah dengan melindungi tubuh agar selalu terhidrasi dengan air putih yaang banyak akan  mencegah dehidrasi.

4. Memakai bedak khusus untuk mengatasi bau badan

Sekarang ini sudah banyak tersedia bedak khusus yang diproduksi untuk mengatasi masalah bau badan. 

Bedak ini diperkaya dengan kandungan berbagai macam bahan-bahan yang diyakini dalat menyerap keringat sehingga dapat mengurangi pertumbuhan bakteri yang menyebabkan bau badan.

BACA JUGA: Aromaterapi Bukan Cuma Wangi, Simak Berbagai Manfaat dan Cara Menggunakannya

BACA JUGA:Tubuh Wangi Seharian, Simak 6 Cara Tepat Penggunaan Body Mist Biar Awet

Pilihlah bedak punya kandungan antibakteri serta antiperspiran agar hasil yang didapatkan lebih efektif dan maksimal. 

5. Mandi secara teratur

Mandi secara teratur merupakan salah satu cara untuk mengatasi bau badan.

Mandi minimal sehari sekali dapat mengurangi keringat dan kuman di tubuh.

Saat mandi, perhatikan dan pastikan untuk membersihkan area-area yang rawan berkeringat serta rentan menimbulkan bau badan yang tak sedap sehingga harus dibersihkan dengan lebih ekstra.

BACA JUGA:Berikut Rekomendasi Parfum Unik yang Tersedia di Minimarket Terdekat, Rahasia Wangi Seharian Tahan Lama

Kategori :