4. Design Simple Sehingga Saat Dipakai Semakin Nyaman
Design dari Galaxy Z Flip 5 dibuat lebih simple dibandingkan series sebelumnya yaitu Z Flip 4 sehingga membuatnya lebih nyaman saat digenggam serta sangat mudah untuk masuk ke kantong celana.
BACA JUGA:5 Smartphone Rp 2 Juta Terbaik di Akhir Tahun 2023, Spek Kencang di Kelasnya
Samsung membuat Galaxy Z Flip 5 dengan tampilan body yang lebih tipis dan dimensi sedikit lebih kecil. Hal ini manjadi ketertarikan bagi pengguna setia foldable samsung,
Layar yang ada dibagian depan pada samsung Galaxy Z Flip 5 sudah dibuat semakin besar sehingga lebih memudahkan pengguna untuk membuka aplikasi dari layar depan handphone saja.
Sementara kekurangan yang ada Pada Galaxy Z Flip 5 sebagai berikut :
Tidak ada kamera telephoto sehingga sangat disayangkan handphone dengan harga belasan juta masih ada kekurangan dibagian kameranya.
BACA JUGA:5 Daftar Smartphone Mid-Range Terbaik di Akhir Desember 2023 Harga Rp3-7 Jutaan
Lipatan yang ada ditengah layar terlihat jelas sehingga membuat tampilannya kurang nyaman untuk dilihat.
Body yang mudah kotor walaupun sudah dilapisi dengan material kaca, hal ini dikarenakan sidik jari yang membekas ke body handphone.(*)