Tak lupa, dalam kesempatan ini Pj Walikota juga memberikan apresiasi kepada masing-masing Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang sudah bekerja keras dalam pembangunan di Kota Palembang.
"Sekali lagi saya ucapkan terimakasih banyak dan ini akan kita terus kita tingkatkan demi kebaikan dan kesejahteraan masyarakat," tutupnya. (*)