Hasil Pegadaian Liga 2 2023/24: Semen Padang Gilas Sriwijaya FC 3-0, Kabau Sirah Amankan Tiket 12 Besar

Minggu 26-11-2023,19:30 WIB
Reporter : Indra Rikardo
Editor : Zeri

Mendapatkan peluang Arsyad Yugiastoro menjalankan misi dengan baik setelah tendanganya melenggang ke dalam gawang Rudi Rajak. Skor 2-0 untuk Semen Padang FC

Semenit sebelum waktu normal 89’, Semen Padang FC memperpanjang skor  melalui Kennet Ngwoke, SFC kian tertinggal dengan kebobolan 3-0.

Dengan hasil ini Sriwijaya FC gagal mengejar defisit tiga gol hingga akhir pertandingan. (*)

Kategori :