Mesin Garang dan Suspensi Empuk, Honda Revo 185 CC Siap Libas Segala Medan

Jumat 28-07-2023,04:36 WIB
Editor : Zeri

Uniknya lagi Honda Revo 185 cc ini dirancang ramah lingkungan dengan sistem bahan bakar yang memberikan efisiensi bahan bakar yaitu menggunakan sistem bahan bakar PGM-FI (Programmed Fuel Injection).

Hal menarik lainnya adalah, Honda Revo 185 cc ini bukan hasil murni dari Honda, melainkan dari SYM FV3i Pro namun saat ini masih tetap menggunakan label Honda.

Honda Revo 185 cc bisa jadi motor bebek yang akan laris dipasar otomotif di Indonesia pasalnya menurut kabar yang beredar harga yang ditawarkan juga relatif terjangkau dengan spesifikasi semodern dan segagah itu.

Kendati demikian, pihak astra honda belum memberikan keterangan resmi terkait kehadiran Honda Revo 185 cc. *

Kategori :