Ragukan Tafsir Yasin dalam Al Quran, Penceramah Syaiful Dikecam Warganet Karena Mirip Ajaran Panji Gumilang

Jumat 07-07-2023,16:30 WIB
Reporter : Fadly
Editor : Zeri

 

Tidak hanya itu, dirinya juga mengatakan arti "Wahai" dalam Yasin tersebut itu dari siapa dan untuk siapa.

 

BACA JUGA:Panji Gumilang Sebut Nabi Muhammad SAW Mengeluh tentang Al Quran ke Allah SWT

 

"Kan jadi pertanyaan bagi saya Yasin berarti Wahai Sin, siapa yang meng-hai kan dan siapa juga yang di-hai kan gitu" sebutnya.

 

Masih dikatakannya, tidak mungkin sekelas Nabi Muhammad dalam menulis suatu ayat itu sembarangan.

 

Dia juga mempertanyakan, kenapa kata Yasin ini sering disebut-sebut juga dan didengarkan dalam shalawat nabi, dirinya menyadari yang dimaksud Yasin adalah Habibilah.

 

Namun, lanjutnya lagi akan menjadi pertanyaan selanjutnya siapakah Habibilah yang dimaksudkan dalam shalawat nabi tersebut.

 

BACA JUGA:Frans Donald Bela Panji Gumilang: Assalaamualaikum dan Shalom Alaichem Sama-sama Berasal dari Bahasa Ibrani

 

"Ternyata Yasin itu Habibilah, orang yang mencintai Allah, siapa Habibillah itu," tuturnya.

Kategori :