Kesuksesan yang ia raih dalam berniaga, membuatnya menjadi saudagar kaya dan ia menjadi raja di negeri itu.
Sungguh rezeki yang tidak disangka-sangka seperti yang terkandung dalam ayat tersebut. Karenanya ayat ini dikenal dengan ayat seribu dinar sesuai kisahn pedagang sukses itu. *