BACA JUGA:Tantang Herman Deru Atau Masih Jadi Wakil?, Mawardi Yahya Resmi Gabung Gerindra
"Kita lihat dulu hasil survey nanti, kalau memang tinggi insyaallah kita nyalon tapi tetap kita minta restu Kak Wardi," sebutnya.
Ridho sendiri belum bisa diminta komentar terkait kepindahan Mawardi ke Partai Gerindra. Hari ini, 28 April 2023, Ridho Yahya sedang tugas ke luar Sumsel.(chy)