SEKAYU, SUMEKS.CO - Pejabat utama di lingkungan Polres Musi Banyuasin Kembali mengalami perubahan. Diantaranya, Kasat Intelkam yang semula dijabat oleh AKP Andi Haryadi kini dijabat oleh AKP Indra Weni Asahi.
Kemudian Posisi jabatan Kapolsek Bayung Lencir semula dijabat oleh AKP Deby Apriyansyah SH Kini dijabat oleh IPTU Tri Hoetomo. Serah terima jabatan langsung dipimpin oleh Kapolres Musi Banyuasin AKBP Siswandi SIK SH MH, kemarin Selasa (28/02/2023) di halaman Mapolres Musi Banyuasin. Kapolres Musi Banyuasin AKBP Siswandi, Sik, SH MH, mengatakan mutasi jabatan hal yang biasa dilakukan di lingkungan Polri, untuk meningkatkan kinerja personel dan kesatuan Polri dalam rangka Harkamtibmas di masyarakat. “Terima kasih kepada AKP Andi Haryadi dan AKP Deby Aprianyanto atas dedikasi dan kerja sama dalam pelaksanaan tugas selama di Polres Muba, semoga apa yang telah dilakukan akan menjadi ladang pahala,” katanya Selain itu pula ia mengingatkan, kiranya di tempat yang baru cepat beradaptasi dan lebih meningkatkan dedikasi dalam pelaksanaan tugas. “Selamat bertugas di tempat yang baru," ujar Siswandi. Sementara bagi pejabat baru diminta supaya cepat beradaptasi dengan lingkungan yang baru, segera menyesuaikan diri untuk pelaksanaan tugas yang lebih baik. “Ini dalam rangka harkamtibmas, khusunya di Kabupaten Musi Banyuasin,” pungkasnya (*)Sertijab Kasat Intel dan Kapolsek Bayung Lencir
Selasa 28-02-2023,01:02 WIB
Editor : Zeri
Tags : #kapolsek
Kategori :
Terkait
Minggu 20-04-2025,16:24 WIB
Kapolres OKI Pimpin Sertijab Kapolsek Teluk Gelam dan Jejawi, Begini Harapannya
Senin 24-03-2025,18:35 WIB
Sejumlah PJU Polrestabes Palembang Dirotasi, Kasat Promosi Kapolres hingga Kapolsek, Berikut Daftarnya
Selasa 18-03-2025,04:49 WIB
Kapolsek Negara Batin Lampung dan 2 Anak Buahnya Tewas Ditembak Saat Gerebek Arena Sabung Ayam
Jumat 28-02-2025,16:43 WIB
Sambut Ramadan 1446 H, Polsek Tanjung Lubuk Berikan Peralatan Kebersihan ke Masjid
Selasa 28-01-2025,11:40 WIB
Sejumlah Kapolsek dan Pejabat Utama Polres Muba Disertijab, Kapolres Soroti Isu Illegal Drilling
Terpopuler
Sabtu 19-04-2025,23:11 WIB
TUMBANG! Juara Bertahan Proliga 2024 Kalah Dramatis dari “Bayi Ajaib” Palembang Bank SumselBabel
Minggu 20-04-2025,07:49 WIB
Sosok Marko Sedlacek, Cetak 23 Poin Saat Palembang Bank SumselBabel Gilas Bhayangkara Presisi
Minggu 20-04-2025,13:02 WIB
Tinggalkan Rebahin, LK21 dan IndoXXI Sekarang! Ini 17+ Platform Nonton Film Legal yang Aman
Minggu 20-04-2025,07:56 WIB
Buat Kekacauan di Masa Tenang PSU, Polres Empat Lawang Tahan Seorang Warga dan Oknum Kades
Minggu 20-04-2025,07:08 WIB
Punya Investor Pemkot Palembang Siap Bangun Kembali Punti Kayu Jadi Lokasi Wisata Favorit Wong Kito Galo
Terkini
Minggu 20-04-2025,21:30 WIB
Misi Balas Dendam di Kandang! Timnas Indonesia Tuan Rumah Mandiri ASEAN U-23 2025
Minggu 20-04-2025,21:05 WIB
Menangkan Bonus Saldo DANA Gratis Rp225.000, Klik Link DANA Kaget Edisi Terbaru
Minggu 20-04-2025,20:49 WIB
Klaim Langsung Cair Rp100.000, Temukan Tautan DANA Kaget Edisi Sabtu, 19 April 2025
Minggu 20-04-2025,20:48 WIB
Ketua TP PKK Rangkul Generasi Muda dan Majelis Taklim, Awali Pengajian di Seluruh Kota Palembang
Minggu 20-04-2025,20:46 WIB