Bukan hanya menurunkan kadar gula saja, jahe juga membantu mengatur insulin.
Caranya: Ambil satu inci jahe dan rebus dengan takaran secangkir air dalam panci.
Anda bisa merebusnya selama 5 menit kemudian saring. Minum air rebusan ini sebanyak 2 kali dalam satu hari. (*)