SUMEKS.CO, BATURAJA - Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Ir H Marjito Bachrienghadiri acara Panen Kagung Perdana Bersama Forkopimda OKU dan Demplot Jagung Petani Plasma PT Mitra Tanam Sejahtera, Bertempat Desa Way Heling Kecamatan Lengkiti (Senin, 16/05/2022).
Dikesempatan itu, Ketua DPRD OKU, Ir H Marjito Bachri, mengapresiasi kepada pihak PT. Mitra Tanam Sejahtera atas terselenggaranya acara tersebut. “Semoga ini menjadi treker untuk langkah selanjutnya guna mensejahterakan petani dan masyarakat yang ada di Kabupaten OKU,” kata Ir H Marjito Bachri. Dikatakannya, dalam hal ini pihaknyaendprong agar Pemerintah Kabupaten OKU mendukung penuh program ini dengan semaksimal mungkin agar program Sumsel Mandiri Pangan yang telah dicanangkan oleh Gubernur Sumsel H Herman Deru dapat berjalan dengan baik di Kabupaten OKU dengan di promotori melalui PT Mitra Tanam Sejahtera yang bekerja sama dengan Puslatpur Kodiklat TNI AD. Sementara itu Konsultan Plasma PT. Mitra Tanam Sejahtera Nurul Hayat Latief., Menyampaikan ucapan terima kasih kepada PLH Bupati OKU H. Teddy Meilwansyah bersama Forkopimda OKU yang telah menyempatkan hadir dalam acara ini dan juga kepada Dandim 0403/OKU dan Komandan Puslatpur Kodiklat TNI AD, karena telah membantu PT Mitra Tanam Sejahtera untuk mensukseskan acara ini. “Kami dari pihak PT Mitra Tanam Sejahtera menyiapkan 2000 Hektar lahan yang berasal dari kontrak lahan bersama Puslatpur Kodiklat TNI AD dan juga nantinya kami dari pihak PT Mitra Tanam Sejahtera akan melakukan kontrak lahan lagi sebanyak 200 Hektar,” tuturnya. Ditambahkan Nurul Hayat, untuk membantu dan mensukseskan program Provinsi Sumsel yaitu program Sumsel Mandiri Pangan sekaligus membantu meningkatkan perekonomian, dan bahkan memberikan lapangan pekerjaan untuk petani dan masyarakat yang ada di Kabupaten OKU khususnya di Desa Way Heling Kecamatan Lengkiti ini. PT Mitra Tanam Sejahtera ini menyiapkan saprodi dengan Sistem Plasma dari pihak PT. Mitra Tanama Sejahtera dengan petani jagung untuk kebutuhan penyedian keperluan petani dalam hal mengelolah lahan, utamanya petani jagung. Dengan tata kelola dan cara bertani yang baik maka tentu akan meningkatkan pendapatan ekonomi masyarakat dan juga mengurangi angka Kemiskinan serta pengangguran di Kabupaten OKU.(ar)Ketua DPRD OKU, Hadiri Panen Raya Jagung Bersama Forkopimda
Senin 16-05-2022,13:21 WIB
Editor : Rahmat
Tags : #dprd
Kategori :
Terkait
Sabtu 30-08-2025,04:44 WIB
Gedung DPRD Makassar Dibakar Massa Pendemo, Kabarnya Ada 2 Korban Jiwa
Jumat 04-07-2025,20:14 WIB
Dilaporkan Kasus Investasi Bodong, Oknum Anggota DPRD Palembang Bertanggungjawab Berujung Cabut LP
Selasa 25-02-2025,17:30 WIB
DPRD Muba Berikan Apresiasi untuk Dinkominfo atas Capaian SPBE, Bahas Percepatan Infrastruktur Telekomunikasi
Senin 10-02-2025,21:14 WIB
Kakanwil Kemenkum Babel Harun Sulianto Lakukan Audiensi dengan Ketua DPRD Kota Pangkal Pinang
Jumat 13-12-2024,20:55 WIB
Anggaran Pilkada Sering Membengkak, Presiden Prabowo Sarankan Pemilihan Kepala Daerah Kembali Lewat DPRD
Terpopuler
Selasa 07-10-2025,18:14 WIB
Sering Bikin Resah Warga yang Melintas di Muara Meranjat Ogan Ilir, Seorang Pemuda Diamankan Polsek Indralaya
Selasa 07-10-2025,20:40 WIB
Tingkatkan Akses Pelayanan Publik, Bupati Ogan Ilir & Ketua PT Palembang Tinjau Lokasi Bakal Gedung PN
Selasa 07-10-2025,14:02 WIB
Panglima Perang Timses 'Bertaji' Resmi Jadi Tersangka Korupsi PMI OKU Rp308 Juta
Selasa 07-10-2025,15:26 WIB
Ramalan Zodiak Hari Ini Selasa 7 Oktober 2025: Cinta, Karier, Keuangan, dan Kesehatan
Selasa 07-10-2025,15:34 WIB
Infinix Hot 11s NFC Menggunakan Speaker Stereo Dibalut Teknologi DTS
Terkini
Rabu 08-10-2025,11:14 WIB
Samsung Galaxy A26 5G Hadir dengan Sertifikasi IP67 Premium dan Tahan Air Hingga 1 Meter
Rabu 08-10-2025,10:59 WIB
OPPO A6 Pro 4G dan A6 Pro 5G Hadirkan Bodi Tangguh dan Baterai Jumbo 7.000mAh
Rabu 08-10-2025,10:29 WIB
Infinix Note 50S 5G Disupport Performa Tangguh dengan Fitur Face Unlock
Rabu 08-10-2025,10:12 WIB