MUARA ENIM Dampak sejumlah anggota DPRD Muara Enim dijadikan tersangka oleh Komisi Pemberantasan Korupsi KPK terkait kasus asus dugaan suap pengadaan barang dan jasa serta pengesahan APBD 2019 Sejumlah parpol sudah mulai melakukan pemberhentian terhadap anggota dewan tersebut dan melakukan Pergantian Antar Waktu PAW Terbaru Partai Persatuan Pembangunan PPP melakukan pemberhentian terhadap anggota dewan Marsito dan mengajukan PAW untuk Napoleon SK pemberhentian anggota dewan dari PPP atasnama Marsito sudah kita sampaikan ke DPRD dan KPU Kita berharap KPUD bisa memprosesnya demi kelancaran PAW Sebagai penggantinya dinomor urut berikutnya peraih suara terbanyak atasnama Napoleon terang Ketua DPC PPP Kabupaten Muara Enim Nino Andrian SE kemarin 28 12 Sementara itu Ketua KPUD Muara Enim Ahyaudin SE mengaku terkait proses PAW dari PPP Pihaknya sudah mendapatkan surat pemberitahuan dari DPRD Muara Enim Serta hari ini kemarin mendapatkan surat secara resmi dari PPP terkait pemberhentian anggota dewan yang akan di PAW Kita agendakan besok hari ini KPUD akan melakukan klarifikasi secara langsung ke PPP termasuk juga terhadap calon PAW Klarifikasi ini perlu dilakukan apakah calon PAW masih memenuhi syarat atau tidak Seperti apakah sudah pindah parpol atau tidak tersandung hukum atau tidak dan lainnya jelas Ahyaudin Untuk proses PAW sambung Ahyaudin KPUD sudah lima kali melakukan rapat pleno terkait PAW Yaitu atasnama Aries HB PDIP Fitrianzah Gerindra Mardiansyah Nasdem Ishak Joharsyah dan Indragani PDIP dan terbaru PAW untuk pengganti Marsito PPP Untuk hasil PAW dari Gerindra Nasdem dan PDIP sudah kita serahkan kembali ke DPRD Selanjutnya DPRD yang akan melakukan proses lebih lanjut sampai kepada pelantikan PAW dewan yang baru Kalau untuk PAW dari PPP baru akan kita verifikasi dan klarifikasi besok hari ini ke PPP dan calon PAW jelas Ahyaudin Terpisah Sekretaris Dewan Sekwan Muara Enim Lido Septantoni SH MM saat dikonfirmasi membenarkan bahwa DPRD saat ini melakukan proses PAW yang diajukan partai Untuk PAW sudah ada SK Gubernur Sumsel dari Gerindra atasnama Zen Sukri menggantikan Fitrianzah dan Darmawan menggantikan Mardiansyah Nasdem Sementara dua PAW dari PDIP dan PPP masih dalam proses terang Lido ozi
2 PAW Sudah SK Gubernur, 3 PAW Masih Proses
Selasa 28-12-2021,21:36 WIB
Editor : Admin
Kategori :