SUMEKS CO PALEMBANG Pelaksanaan vaksinasi booster atau dosis ketiga di Metropolis mulai dilaksanakan pada 12 Januari 2021 melalui pelayanan kesehatan puskesmas di Palembang Plt Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat Dinas Kesehatan Kota Palembang Mirza Susanti mengatakan pelaksanaan vaksin booster ini sudah dimulai di semua puskesmas Palembang Namun untuk kuota vaksin yang dilakukan di masing masing puskesmas berbeda Sebab tergantung kesedian vaksin yang ada di puskesmas tersebut Ya sudah mulai semua di 12 Januari ini untuk vaksin booster Untuk pelaksananya ditujukan pada kategori lansia lanjut usia dulu ungkap Mirza Kamis 13 1 Dia menerangkan ini karena untuk yang di luar kategori itu masih harus menunggu capaian pada vaksinasi lansia dosis pertama dan kedua mencapai 60 persen Sekarang capaian vaksinasi lansia kita masih di bawah 60 persen maka yang non lansia untuk booster menunggu dulu sampai capaiannya 60 persen jelas Mirza Pada vaksinasi booster atau dosis ketiga ini ada dua jenis yang digunakan di Palembang yaitu vaksin booster Pfizer atau Moderna Adapun syarat untuk dapat melakukan vaksinasi booster ini sudah melakukan vaksin minimal 6 bulan dan lansia tegas Mirza Terpisah Sekretaris Daerah Sekda Kota Palembang Ratu Dewa mengatakan belum tercapainya target vaksinasi pada lansia sehingga belum bisa dilakukan belum dapat penugasan dari kemenkes vaksinasi pada kelompok anak usia 6 11 tahun dan juga pelaksanaan vaksin booster baru menyasar kelompok lansia maka diri nya meminta peran serta camat lurah dan stakeholder terkait melakukan jemput bola Datangi langsung ke rumah warga sasaran vaksinasi lansia diberikan pemahaman akan penting dan dampaknya vaksin bagi kesehatan jadi sifatnya bukan hanya menunggu tapi didatangi secara door to door tutupnya dey
Vaksinasi Booster Dimulai, ini Targetnya...
Kamis 13-01-2022,19:43 WIB
Editor : Dendi Romi
Kategori :