Infinix Smart 10 Plus Vs nubia A56, Ponsel Harga Terjangkau Mana yang Lebih Menarik?

Infinix Smart 10 Plus Vs nubia A56, Ponsel Harga Terjangkau Mana yang Lebih Menarik?

Infinix Smart 10 Plus setara dengan HP entry-level nubia A56, yang menawarkan desain elegan dan performa untuk penggunaan standar. --sumeks.co

SUMEKS.CO - Infinix Smart 10 Plus setara dengan HP entry-level nubia A56, yang menawarkan desain elegan dan performa untuk penggunaan standar. 

Kedua ponsel ini jugag memiliki desain serupa dan ditujukan untuk segmen yang sama, menjadi opsi dengan harga lebih terjangkau. 

Banyaknya kesamaan kedua ponsel ini tentunya akan membuat galau, ketika harus memilih, karena selain kelebihan ada juga kekurangannya. 

Sementara ada banyak pilihan lain dari bebagai merek yang tidak kalah menarik, untuk itu simak terlebih dahulu perbandingan spesifikasi kedua ponsel ini. 

BACA JUGA:Infinix Smart 10 Plus Tawarkan Harga Terjangkau, Baterai Jumbo dan RAM Besar

BACA JUGA:Infinix Hot 60 Pro Siap Rilis, HP Pertama di Indonesia Pakai Helio G200! Ini Spesifikasinya


Infinix Smart 10 Plus mengandalkan chipset Unisoc T7250 dan menjalankan sistem operasi XOS 15.1 yang lebih baik dari Android 15.--sumeks.co

Infinix Smart 10 Plus

HP ini dibekali baterai jumbo berkapasitas 6000mAh dan mendukung teknologi pengisian daya cepat 18W, membuat pengisian daya lebih cepat dan perangkat dapat diaktifkan lagi. 

Sektor dapur pacu Infinix Smart 10 Plus mengandalkan chipset Unisoc T7250 dan menjalankan sistem operasi XOS 15.1 yang lebih baik dari Android 15.

BACA JUGA:Infinix Bersiap Tambah Smartphone Baru di Jajaran HOT 60, Berikut Bocorannya

BACA JUGA:Infinix Smart 9 HD, HP Rp1 Jutaan dengan Performa Unggulan dan Baterai Andalan!

Infinix Smart 10 Plus hadir dalam satu pilihan, yakni RAM 8GB dan penyimpanan internal sebesar 128GB. 

HP Infinix ini menghadirkan tampilan kece dengan modul kamera belakang berbentuk horizontal, tidak vertikal seperti kebanyakan ponsel. 

Kamera utama beresolusi 8MP dengan autofocus di belakang dan kamera selfie 8MP.  

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait