Bukan Sekadar HP 5G, Oppo A77 5G Tawarkan Performa Stabil dengan Dimensity 810

Bukan Sekadar HP 5G, Oppo A77 5G Tawarkan Performa Stabil dengan Dimensity 810

Tawarkan performa stabil dengan dimensity 810, Oppo A77 5G bukan sekadar pilihan HP 5G biasa--

Dari 0 persen, baterainya bisa terisi hingga 53 persen hanya dalam waktu 30 menit saja.

Fitur lainnya, HP ini juga hadir dengan ColorOS 12.1, antarmuka pengguna khas Oppo.

Oppo A77 5G dilengkapi dengan sistem operasi Android 12. Antarmuka ini ringan, intuitif, dan kaya fitur yang menunjang produktivitas sehari-hari.


Bukan cuma pilihan HP 5G biasa, Oppo A77 5G Punya Chipset Dimensity 810 yang bisa lirik tahun ini--

BACA JUGA:Segera Rilis Smartphone Oppo K13x Bawa Performa Andal dengan Konektivitas Unggul

BACA JUGA:Segera Rilis Smartphone Oppo K13x Bawa Performa Andal dengan Konektivitas Unggul

Selain itu, smartphone ini memiliki fitur penting lainnya, seperti dual SIM, port USB Type-C, Bluetooth 5.1, colokan audio 3,5 mm, dan WiFi.

Harga Oppo A77 5G

Oppo A77 5G pertama kali dijual di Thailand dengan harga sekitar 9.999 Baht, atau setara dengan 4,2 juta Rupiah. Harga ini cukup bersaing di segmen menengah yang padat pemain.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait